Jumat, 09 Februari 2018
Mendidik Anak Cerdas Finansial Sejak Dini #H2
Hari ke 2 manajemen keuangan rumah tangga.
Saya dan suami kemudian merinci apa saja, kebutuhan pokok yang kami perlukan secara detail dan berapa anggaran dana yang di targetkan dan kapan waktu berbelanja.
Misal untuk dapur berupa bahan bahan masakan, sayur mayur, buah, kami bagi waktu pembelanjaan perminggu..
Dan untuk bahan yang bisa di simpan lama dan beras, gas, m. Goreng, tepung dll.. kami bagi di pembelanjaan perbulan.
Kemudian untuk kebutuhan mandi, kami bagi dalam pembelanjaan perbulan.
Untuk cicilan, listrik, PAM, uang kebersihan sampah masuk anggaran perbulan.
#KuliahbunsayIIP
#Tantangan10hari#level8
#RezekiituPastiKemulianHarusDicari
#Cerdasfinansial.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Temukan Kebahagiaanmu
Bicara soal bahagia ada aktivitas yang membuat bahagia yang terdiri dari dua hal yakni aktivitas yang disukai dan bisa dilakukan...

-
Mungkin ada yang penasaran apa sih Duolingo. Menurut Wikipedia Duolingo adalah aplikasi belajar bahasa gratis yang diciptakan oleh Luis vo...
-
Setelah melewati tantangan di tahap kepompong, dan akhirnya saya memasuki tahap kupu kupu di kuliah bunda cekatan, ibu profesional. Tepat ...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar